HATAM
Education | 30.7MB
HATAM adalah aplikasi untuk menghafal Al-Qur'an
• Bagi Anda yang tidak memiliki banyak waktu untuk tahfizh. atau
• Ingin bertahfizh tetapi jangankan tahfizh, membaca saja susah mencari waktunya. atau
• Sudah berusaha menghafal alquran tetapi mudah lupa. atau
• AlQuran terasa susah sekali dihafal. atau
• Bisa menghafalkan alquran tetapi panjang pendeknya tidak karuan.
SELANJUTNYA ANDA INGIN
- Mencari sebuah aplikasi yg memudahkan menghafal. bahkan membuat hafal tanpa terasa menghafalkan.
- Hasil hafalannya kuat dan awet.
- Hasil hafalannya enak didengar dan panjang pendeknya benar.
Aplikasi HATAM (hafal tanpa menghafalkan) jawabannya!
MENGAPA? APA KELEBIHAN APLIKASI HATAM?
1. Satu satunya aplikasi yang bisa mengulang-ulang bukan hanya per ayat tetapi per POTONGAN ayat. hal ini membuat siapapun yang mendengar potongan kecil yang diulang-ulang, akan hafal dengan sendirinya. kalau pengulangannya per ayat masih berat jika ayatnya cukup panjang.
2. Irama mudah dan indah. ada irama murattal yg mudah namun tidak mengikat hafalan. Susah sekali mengingat hafalan jika irama terlalu mudah atau monoton. Ada irama murattal yang indah namun susah ditiru. Irama dalam aplikasi HATAM ini sengaja didesain yang indah namun mudah ditiru. Hal tersebut karena Qorinya adalah orang Indonesia yaitu ustadz Abdul Latif, MA.
3. Jumlah pengulangan terserah. Jumlah pengulangan bisa disesuaikan dengan daya serap atau disesuaikan dengan keadaan. Jika dalam keadaan fokus tentunya tidak perlu Terlalu banyak pengulangannya.
4. Panjang bacaan terjangkau. Bacaan disesuaikan dengan panjangnya nafas orang Indonesia. Bayangkan saja bagaimana jika sekali nafas ternyata panjangnya 3 baris tentunya ini akan sangat menyulitkan untuk ditiru.
5. Audio berkualitas. pemotongan-pemotongan dilakukan secara cermat. sehingga enak didengar. selain itu size audio hatam cukup besar sehingga jelas terdengar. audio HATAM juga diremaster oleh tim yang expert di bidangnya.
6. Aplikasi hatam juga menyediakan catatan karena satu orang dengan orang yang lain berbeda dimana letak kekurangannya misalkan biasanya lupa di ayat 10 Lalu bagaimana cara mengingatnya bisa ditulis strateginya lalu bisa juga menuangkan catatan-catatan lain dari proses hafalan kita
Demikianlah beberapa perbedaan aplikasi hatam dengan aplikasi Tahfidz lainnya perbedaan-perbedaan ini membuat aplikasi hatam sangat mudah dan cocok untuk segala usia.
Bismillah...