My Little Princess : Penyihir

4.45 (31361)

Pendidikan | 90.9MB

Deskripsi

Saatnya keajaiban di kerajaan My Little Princess, sang penyihir dan peri-peri kecilnya ingin mengundangmu untuk datang ke dunia mereka yang ajaib. Kunjungi gua penyihir, bantulah para peri di sekitar kebun, pelihara naga kecilmu sendiri, dan mainkan semua permainan mini, jika kamu bisa menemukannya ;)
My Little Princess : Penyihir adalah lokasi ke-3 di kerajaan ajaib My Little Princess. Mengunduh permainan ini memungkinkan kamu menambahkan banyak karakter, pakaian, dan barang baru yang akan membuka semua permainan My Little Princess kamu yang lainnya. Kamu bahkan bisa membawa sang penyihir ke kastel putri!
Fitur:
- Penambahan permainan mini baru, bisa menemukannya? Bagus! Tunjukkan berapa lama kamu bisa terbang!
- Temukan batu biru ajaib dan lihat kemampuannya!
- Game besar dengan banyak ruangan dan lokasi seru untuk ditemukan dan dijelajahi.
- Beragam kostum, pakaian, dan aksesori baru untuk bermain dandanan dan makeup!
- Kamu bisa berdandan dan memindahkan barang di antara permainan dengan mudah, naiklah ke balon udara
- Emosi dan multisentuh sehingga kamu bisa bermain bersama teman atau orang tuamu.
KELOMPOK USIA YANG DISARANKAN
Anak-anak usia 4-12 tahun: Permainan My Town aman dimainkan meskipun tanpa ditemani orang tua. Anak-anak yang lebih muda dapat bermain bersama orang tua mereka, sementara anak yang lebih besar bisa bermain sendiri atau bersama teman mereka menggunakan fitur multisentuh kami yang baru!
TENTANG MY TOWN
My Town Games studio merancang permainan rumah boneka digital yang mendorong kreativitas dan permainan terbuka untuk putra-putri Anda di seluruh dunia. Disukai oleh anak-anak dan orang tua, permainan My Town menyajikan lingkungan dan pengalaman permainan imajinatif selama berjam-jam. Perusahaan kami memiliki kantor di Israel, Spanyol, Rumania, dan Filipina. Untuk informasi lebih lengkap, kunjungi www.my-town.com atau kunjungi kami di halaman Facebook dan twitter MY TOWN!

Show More Less

Yang Terbaru My Little Princess : Penyihir

We fixed some bugs and glitches.

Informasi

Perbarui:

Versi: 7.00.15

Butuh: Android 6.0 or later

Rating

(31361) Rating

ULASAN

BAGIKAN

Kamu juga suka